Berapakah Tinggi Nabi Adam? - Aniq Uniq
Update dari Blog Suamiku :
Home » , » Berapakah Tinggi Nabi Adam?

Berapakah Tinggi Nabi Adam?

Written By Admin on Nov 4, 2015 | 1:32 AM

Rabu, 22 Muharram 1437 H - 04 November 2015

Tahukah Kamu...

Bahwa Nabi Adam Diciptakan Pada Hari Jum'at

"Sebaik-baik hari yang Matahari terbit padanya adalah hari Jum'at; Pada hari ini Adam diciptakan, Pada hari ini (Adam Alaihissalam) dimasukkan ke dalam Surga; dan Pada hari ini pula ia dikeluarkan dari Surga. Dan tidaklah Kiamat akan terjadi kecuali pada hari ini." [HR. Muslim no 854]

Dan, Tahukah kamu tinggi Nabi Adam 60 hasta/dziro'?

Dari Abu Hurairah Radhiallahu'anhu bahwa Nabi Shallahu Alaihi Wassalam pernah Bersabda;
"Allah menciptakan Adam setiggi 60 Dziro'.... [HR. Bukhari no 3326]

Berapakah 60 Dziro'/Hasta itu?

1 Dziro/Hasta sama dengan panjang tangan dari siku sampai ujung jari tengah. Padahal ukuran Hasta disini  adalah Hasta orang yang hidup di zaman Rasulullah waktu itu.

Kalau dikira-kira panjang Hasta orang Arab saat ini katakanlah 50 cm lebih, berarti tinggi Nabi Adam 30 meter lebih.

Lain halnya jika memakai ukuran Hasta orang Arab yang hidup zaman Rasulullah (yang lebih tinggi), tentu akan beda lagi hitungannya. Wallahu'alam

Subhanallah
Share this article :

0 comments:

Speak up your mind

Tell us what you're thinking... !

Random Post

  • Green ~ Gamis Menyusui Cantik
  • Dari Narkoba, Seks bebas, Hingga Pembunuhan [1]
  • Inilah Potret Anak-anak Presiden Yang Hafal 30 Juz
  • 1. Anak Membutuhkan Perlindungan dan Bimbingan. [Bag. 1]
  • Aniq Uniq - Koko ANA (New Koko Teratai)
  • Babydress 3-12 bln (Orange White)
  • Sehelai Rambut Putih
  • Dahsyatnya Sedekah
  • Ketika Si Fulanah Enggan di Dapur
  • Mengapa Anak Sekarang Lebih Sering Membantah Orang Tua?
 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Proudly powered by Blogger
Copyright © 2011. Aniq Uniq - All Rights Reserved
Template Design by Creating Website Published by Mas Template